Jl. DI Panjaitan KM 9

Tanjung Pinang

0813 6507 2934

Whatsapp Center

07:00 - 22:00

Buka Setiap Hari

Sumber : jogjakartour

Tips Liburan Irit dan Menyenangkan ala Pinang Paleo

Liburan merupakan kegiatan yang dibutuhkan oleh manusia untuk melepaskan kepenattan selama beraktifitas. Dikuti dari portal online cermati.com, berbagai penelitian mengungkapkan dampak positif dari kegiatan berlibur, salah satunya adalah jurnal Psychsomatic Medicine pada tahun 2009 yang mengatakan bahwa liburan dan kegiatan santai lainnya mengarah ke pandangan yang lebih positif dan mengurangi risiko depresi. Hal ini tentu saja sangat beralasan, mengingat banyaknya manfaat positif yang didapatkan dari berlibur.

Buat Parapaleo yang berencana liburan bersama teman atau keluarga, mungkin bisa mengikuti tips-tips ini agar tetap menikmati liburan tanpa dompet bocor. Apalagi diakhir tahun ini banyak promo dan diskon yang sangat menggiurkan, jangan sampai kamu terpancing membeli sesuatu yang tidak dibutuhkan ya. Untuk itu tim Pinang Paleo memberikan tips liburan irit dan meyenangkan.

Budgeting

Hal pertama adalah kamu harus kasih batasan budget untuk liburan. Setelah itu baru memilih tempat tujuan liburan yang sesuai budget dan kebutuhan.

Tujuan liburan

Ini juga salah satu hal terpenting agar tetap irit selama liburan. Karena jika sudah tahu tujuan kemana dan kondisi tempat yang ingin kamu kunjungi dari jauh-jauh hari, kamu bisa membeli segala sesuatu dengan murah lho.

Menulis kebutuhan yang diperlukan

Kamu harus mulai break down apa saja yang dibutuhkan dan harus dibawa untuk memenuhi kebutuhan liburan, agar lebih hemat. Dan mengalokasikan dana tersebut ke butuhan lainnya. Seperti, peralatan mandi, baju, aksesoris, serta printilan obat-obatan.

Prepare

Hal ini diperlukan sebelum kalian final packing, sekalian mengecek apakah semua yang di tulis benar-benar dibutuhkan atau tidak. Pada tahap ini kamu bisa selektif lagi memilih barang bawakan karena ini akan mempengaruhi berat bagasi.

Jangan jadikan liburan menjadi alasan dompet Parapaleo tipis, karena semua hal mengenai liburan kini sudah gampang di akses lho. Dan satu hal lagi, liburan yang menyenangkan nggak mesti jauh dan mahal kan..

 

Share this post

Share on facebook
Share on google
Share on twitter
Share on whatsapp
Share on telegram
Share on print

Pesan Beraneka Bolu Disini

Sekarang kamu bisa pesan beraneka bolu enak dengan harga murah di Pinang Paleo. Penuhi kebutuhan acara mu dengan menyajikan bolu yang seenak buatan mama hanya dari Pinang Paleo dengan harga 35.000 rupiah saja.

Leave a Comment